f Soal Esay Kingdom Animalia | Biologi

Soal Esay Kingdom Animalia

Soal Esaiy, Kindom Animalia 

1. Bagaimana ciri-ciri umum Kindom Animalia?

2. Sebutkan Klasifikasi pada kingdom Animalia?

3. Berdasarkan ada dan tidaknya tulang Belakang, Kingdom Animalia dibagi menjadi berapa?, sebutkan!

4.   Kenapa Protozoa tidak dimasukkan dalam Kingdom Animalia?


3 Responses to "Soal Esay Kingdom Animalia"

Dyla mengatakan...

Kingdom Animalia adalah

Unknown mengatakan...

Nama : Jami Atus Syarifah
Kelas : x miia
NIS : 4002

1. - organisme multiseluler dan eukariotik heterotrof
- hewan yang memperoleh energi dengan memakan
organisme lain dan mencernanya
- memiliki simetri tubuh yang dibagi menjadi dua
yaitu simetri bilateral dan simetri radial
- rongga tubuh yang di dibedakan menjadi tiga yaitu
aselomata pseudoselomata dan selomata
- memiliki lapisan tubuh yang dibagi menjadi
diploblastik dan triploblastik
2. - invertebrata
- filum coelenterata
- filum platyhelminthes
- filum nemathelminthes
- filum annelida
- filum mollusca
- filum arthtropoda
- filum echinodermata
3. - aselomata
- pseudoselomata
- selomata
4. Karena protista tidak memenuhi karakteristik hewan (animalia) dan tumbuhan (plantae) pada klasifikasi konvensional.Jika protista dimasukkan ke animalia, maka kurang pas karena ada protista yang memiliki dinding sel (karakteristik plantae).

Admin mengatakan...

Unknown mengatakan...
Nama : Wahyu Setyawan
Kelas : X IIS
NIS : 4045

1. - organisme multiseluler dan eukariotik heterotrof
- hewan yang memperoleh energi dengan memakan
organisme lain dan mencernanya
- memiliki simetri tubuh yang dibagi menjadi dua
yaitu simetri bilateral dan simetri radial
- rongga tubuh yang di dibedakan menjadi tiga yaitu
aselomata pseudoselomata dan selomata
- memiliki lapisan tubuh yang dibagi menjadi
diploblastik dan triploblastik
2. - invertebrata
- filum coelenterata
- filum platyhelminthes
- filum nemathelminthes
- filum annelida
- filum mollusca
3. - aselomata
- pseudoselomata
- selomata
4. Karena protista tidak memenuhi karakteristik hewan (animalia) dan tumbuhan (plantae) pada klasifikasi konvensional.Jika protista dimasukkan ke animalia, maka kurang pas karena ada protista yang memiliki dinding sel (karakteristik plantae).